browser icon
You are using an insecure version of your web browser. Please update your browser!
Using an outdated browser makes your computer unsafe. For a safer, faster, more enjoyable user experience, please update your browser today or try a newer browser.

Monthly Archives: March 2010

Kombucha

Kombucha adalah jamur teh yang berasal dari Asia Timur dan tersebar ke Jerman melalui Rusia sekitar pergantian abad ke-20. Penyembuh berbagai macam penyakit ini semakin banyak digunakan di rumah tangga di pelbagai negara di Asia. Jamur kombucha merupakan membran jaringan-jamur yang bersifat gelatinoid dan liat, serta berbentuk piringan datar. Kombucha hidup dalam larutan nustrisi teh-gula … Continue reading »

Categories: APF | Comments Off on Kombucha

Tempe

Tempe adalah makanan yang dibuat dari kacang kedelai yang difermentasikan. Fermentasi tempe menggunakan kapang Rhizopus. Biasanya Rhizopus oligosporus. Tempe di beberapa daerah tidak hanya menggunakan bahan baku kedelai, tapi juga menggunakan bahan baku yang lain. Namun, jika kita hanya menyebut tempe, umumnya kita membicarakan tempe yang terbuat dari kedelai. File selengkapnya 05 TEMPE 05-1 Pembuatan … Continue reading »

Categories: APF | Comments Off on Tempe

Fermentasi

Fermentasi adalah proses produksi energi dalam sel dalam keadaan anaerobik (tanpa oksigen). Secara umum, fermentasi adalah salah satu bentuk respirasi anaerobik, akan tetapi, terdapat definisi yang lebih jelas yang mendefinisikan fermentasi sebagai respirasi dalam lingkungan anaerobik dengan tanpa akseptor elektron eksternal. Gula adalah bahan yang umum dalam fermentasi. Beberapa contoh hasil fermentasi adalah etanol, asam … Continue reading »

Categories: APF | Comments Off on Fermentasi

Penanganan Hasil Pertanian

Hasil pertanian perlu penanganan yang tepat. Hal ini dilakukan agar produk dapat sampai ke tangan konsumen dengan mutu yang dikehendaki. Oleh karena itu, penanganan hasil pertanian yang baik menjadi suatu keharusan. penanganan ini perlu dilakukan sejak pemanenan hingga sampai ke tangan konsumen. Selengkapnya baca di sini 04 Penanganan Hasil Pertanian

Categories: TPPHP | Comments Off on Penanganan Hasil Pertanian

Kerusakan Produk Hasil Pertanian

Produk hasil pertanian dengan karakternya yang khas memiliki sifat yang cepat rusak. Hal ini karena berbagai faktor yang bisa mempengaruhi laju kerusakan yang ada. Selengkapnya tolong dibaca 03 Kerusakan Produk Hasil Pertanian

Categories: TPPHP | Comments Off on Kerusakan Produk Hasil Pertanian

Karakteristik Hasil Pertanian

Produk hasil pertanian merupakan produk dengan karakteristik yang khas. Produk ini memiliki beberapa karakter yang melekat, diantaranya sifatnya yang membutuhkan tempat besar (bulky) dan mudah rusak (perishable). Selengkapnya dapat dibaca di sini 02 Karakteristik Produk Hasil Pertanian

Categories: TPPHP | Comments Off on Karakteristik Hasil Pertanian

Konsep Dasar Pentingnya Penanganan dan Pengolahan Hasil Pertanian

Kegiatan pasca produksi (postproduction) hasil pertanian memiliki arti penting sebagai tindakan atau perlakuan pada hasil pertanian setelah panen sampai komoditas berada di tangan konsumen. Kegiatan ini bertujuan untuk menyajikan hasil pertanian dengan mutu yang sesuai dengan keinginan konsumen. File lengkap download di sini  01 Konsep Dasar Pentingnya Penanganan dan Pengolahan Hasil

Categories: TPPHP | Comments Off on Konsep Dasar Pentingnya Penanganan dan Pengolahan Hasil Pertanian