browser icon
You are using an insecure version of your web browser. Please update your browser!
Using an outdated browser makes your computer unsafe. For a safer, faster, more enjoyable user experience, please update your browser today or try a newer browser.

Tugas PIE 2012

Posted by on October 17, 2012

TUGAS MEMBUAT REVIEW MATERI

Buat mahasiswa TIP UB Malang

Kisi-kisi materi yang perlu direview

1. Pendahuluan

  • Definisi Ilmu Ekonomi,
  • Ruang lingkup dan pembagian Ilmu Ekonomi
  • Alat-alat analisis dalam ilmu ekonomi
  • Masalah-masalah ekonomi
  • Barang dan Jasa
  • Alasan belajar ilmu ekonomi
  • Metodologi ilmu ekonomi
  • Prinsip-prinsip Ekonomi,
  • Perkembangan Teori Ekonomi

2. Teori Permintaan dan Penawaran

  • Definisi Permintaan dan Penawaran
  • Hukum Permintaan dan Penawaran
  • Fungsi Permintaan dan Penawaran
  • Macam Permintaan dan Penawaran
  • Keseimbangan Permintaan dan Penawaran
  • Surplus ekonomi
  • Kegagalan pasar
  • Intervensi pemerintah
  • Teori keseimbangan umum Walras

3. Elastisitas Permintaan dan Penawaran

  • Elastisitas Permintaan
  • Elastisitas Penawaran
  • Elastisitas jangka pendek dan jangka panjang

4. Teori Perilaku Konsumen

  • Teori nilai guna kardinal
    • Pemaksimuman nilai guna
    • Paradoks nilai
  • Teori nilai guna ordinal
    • Kurva kepuasan yang sama
    • Garis anggaran pengeluaran
    • Keseimbangan konsumen
    • Akibat perubahan pendapatan dan harga terhadap kurva permintaan
  • Teori preferensi yang diungkapkan (revealed preference)
  • Teori nilai guna syariah

5. Teori Produksi

  • Bentuk-bentuk organisasi perusahaan
  • Teori produksi neoclasik
  • Fungsi produksi dan analisis produksi
  • Produksi jangka pendek dan jangka panjang
  • Perusahaan ditinjau dari sudut teori ekonomi
  • Elstisitas produksi
  • Keseimbangan produsen

6. Biaya Produksi

  • Konsep biaya,
  • Biaya produksi jangka pendek dan panjang
  • Fungsi biaya dan analisis biaya
  • Teori keuntungan dan analisis keuntungan
  • Elastisitas keuntungan

7. Teori Pasar

  • Pasar persaingan sempurna
  • Pasar monopoli
  • Pasar persaingan monopolistik
  • Pasar oligopoli
  • Pasar input

8. Pengantar Makroekonomi

  • Pengukuran Pendapatan Nasional
  • Teori konsumsi
  • Pengukuran Biaya Hidup
  • Tabungan
  • Teori investasi
  • Produksi dan Pertumbuhan
  • Sistem Keuangan
  • Inflasi dan pengangguran

KETENTUAN:

  1. Materi memuat pembahasan kualitatif dan kuantitatif
  2. Setiap penggunaan metode kuantitatif harus diketik ulang termasuk rumus dan grafik
  3. Penilaian mengacu kelengkapan pokok bahasan dan persyaratan yang ada
  4. Paper berbahasa Indonesia
  5. Materi ringkasan berasal dari textbooks
  6. Sumber materi sebagai rujukan jelas dicantumkan
  7. Setiap materi merujuk min. 4 buku dengan 2 buku diantaranya berbahasa Inggris yang berbeda dengan tahun terbit buku > 2000
  8. Dikerjakan kelompok (3 orang)
  9. Pengumpulan tugas
    1. Materi 1-4 dikumpulkan berbentuk hardcopy dan softcopy dalam CD dengan file berekstensi .doc/.docx dan .pdf pada saat UTS
    2. Materi 5 dikumpulkan pada minggu pertama setelah UTS
    3. Materi 6 dikumpulkan pada minggu kedua setelah UTS
    4. Materi 7 dikumpulkan pada minggu ketiga setelah UTS
    5. Materi 8 dikumpulkan pada minggu keempat setelah UTS termasuk softcopy materi 5-8 dalam CD dengan file berekstensi .doc/.docx dan .pdf
    6. Setiap materi dipresentasika secara acak.